Pantau Perkembangan Buah Hati Dengan Eduplay Calistung

Perkembangan (development) adalah bertambahnya kemampuan (skill) dalam struktur dan fungsi tubuh yang lebih kompleks dalam pola yang teratur dan dapat diramalkan, sebagai hasil dari proses pematangan. Dalam hal ini menyangkut adanya proses diferensiasi dari sel-sel tubuh, jaringan tubuh, organ-organ, dan system organ yang berkembang sedemikian rupa sehingga masing masing dapat memenuhi fungsinya, termasuk juga perkembangan emosi, intelektual, dan tingkah laku sebagai hasil interaksi dengan lingkungannya (Soetjiningsih, 1995)

Ayah Bunda, oleh karena hal tersebut dalam pertumbuhan buah hati kita janganlah sampai kita lengah, dan tidak memantau tahap perkembangan dari buah hati kita. Karena dalam pertumbuhan dan perkembangan buah hati kita adalah penentu dari baik atau tidaknya kualitas hidup dan intelektual dari buah hati kita kelak saat sudah dewasa.

Eduplay calistung ini sudah dilengkapi berbagai macam fitur yang sangat membantu Ayah Bunda dalam melatih dan memantau perkembangan dari buah hati Ayah Bunda, fitur yang terdapat pada Eduplay Calistung ini diantaranya yaitu buku yang dapat di warnai dan di hapus warnanya, buku yang tahan air, buku yang tebal sehingga tidak mudah di sobek, adapun buku ini dilengkapi dengan aplikasi yang berbasis Augmented Reality dal lain sebagainya.

Dengan menggunakan eduplay calistung ini Ayah Bunda dapat memantau bagaimana perkembangan dari buah hati Ayah Bunda, dikarenakan dalam penggunaan Eduplay Calistung ini diharuskan saat awal penggunaan yaitu di pantau dalam pengaplikasian media belajar ini, dengan seperti itu Ayah Bunda dapat secara langsung memantau dan mengetahui tahap perkembangan dari buah hati Ayah Bunda.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *